×
UKRIDA Virtual

Arsip Berita

Total:  830 item

slide 0
Ukrida Terus Menghasilkan Bibit Unggul

27 November 2023 | Humas

Ukrida Mewisuda 293 lulusan dari 13 Program Studi dalam Wisuda Ke–4 Ahli Madya, Ke-1 Sarjana Terapan, Ke–64 Sarjana, dan Ke–38 Magister Manajemen

slide 1
Diskusi Ecclesia Schola dan Implementasinya

24 November 2023 | Humas

Ukrida dan Badan Pekerja Majelis Sinode Wilayah (BPMSW) Gereja Kristen Indonesia (GKI) Sinode Wilayah Jawa Barat menyelenggarakan diskusi tentang Ecclesia Schola dan Implementasinya

slide 2
Kunjungan Sekolah Wesley Pelita Bangsa ke Ukrida

24 November 2023 | Humas

Ukrida kedatangan tamu dari Sekolah Wesley Pelita Bangsa, sekolah berbasis Kristiani yang memberikan pendidikan dari PAUD hingga SMA

slide 3
Pelayanan Ormawa di RPTRA Rambutan Tanjung Duren

23 November 2023 | Humas

Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Ukrida dan Himpunan Mahasiswa Akuntansi (HMA) melaksanakan pelayanan di RPTRA Rambutan Tanjung Duren  

slide 4
Menyongsong Era Ageing Population dengan Penuh Harapan

23 November 2023 | Humas

Fakultas Psikologi Ukrida menjalin kerjasama dengan Yayasan Pernias-Rumah Perawatan Usia Lanjut Kristen (RPUK) Muara Kasih Bilabong

slide 5
Penandatanganan MoA FEB Ukrida dengan ATVI

23 November 2023 | Humas

Fakultas Ekonomi dan Bisnis (FEB) Ukrida menandatangani Memorandum of Agreement (MoA) dengan Akademi Televisi Indonesia (ATVI)

slide 6
Peluang Bisnis di Era Digital

21 November 2023 | Humas

Ukrida mengadakan workshop bertema Peluang Bisnis di Era Digital

slide 7
“Kemajuan Teknologi DNA Forensik: Memperkuat Keadilan dalam Kasus Kekerasan Seksual”

21 November 2023 | Humas

FKIK Ukrida mengadakan kuliah umum bertema “Kemajuan Teknologi DNA Forensik: Memperkuat Keadilan Dalam Kasus Kekerasan Seksual”, di Auditorium Kampus II, dan menghadirkan Prof. Bruce Budowle

slide 8
Artificial Intelligence for a Better Life

21 November 2023 | Humas

Program Studi Sistem Informasi Ukrida mengadakan Webinar bertema Artificial Intelligence (AI)

slide 9
Seminar Aged School Myopia: A Silent Pandemic

16 November 2023 | Humas

Program Studi Optometri Ukrida mengadakan seminar hybrid dengan tema Aged School Myopia: A Silent Pandemic.